Jumat, 09 Maret 2012

Manfaat Susu Kedele Melilea

Keunggulan dan Manfaat Kandungan Susu Kedelai Melilea
Protein Tumbuhan
  1. Setiap 100 gram Susu Kedelai Bubuk Melilea mengandung 23 gram protein.
  2. Mengandung 22 jenis asam amino, termasuk asam amino yang dibutuhkan oleh tubuh.
  3. Omega 6 dan omega 3.
  4. Protein Disgestibility Amino Acid Score (PDCAAS) = 1.0.
Isoflavon
Sejenis phytonutrien yang strukturnya sama dengan struktur estrogen
  1. Setiap 100 gram Susu Kedelai Bubuk Melilea mengandung 23 gram protein.
  2. Mengandung 22 jenis asam amino, termasuk asam amino yang dibutuhkan oleh tubuh.
  3. Omega 6 dan omega 3.
  4. Protein Disgestibility Amino Acid Score (PDCAAS) = 1.0.
Mineral
  1. Kalsium, magnesium, zat besi, potassium, fosfor, selenium, dan zink. Kalsium membantu meningkatkan kekuatan tulang serta mencegah osteoporosis.
  2. Selenium adalah antioxidan yang membantu kita mengoksidasi lemak dari sel tubuh.
Lesitin
  1. Menurunkan LDL.
  2. Mengurangi risiko serangan jantung dan tekanan darah tinggi.
  3. Menguatan sel tubuh.
  4. Membantu dalam perkembangan sel otak.
Saponin
Mengurangi pengumpulan radikal bebas yang menyebabkan risiko kanker.


Dalam satu butir biji kacang kedelai mengandung :
  1. Karbohidrat ……15 %
  2. Protein ……………38 %
  3. Asam Lemak Tak Jenuh...18 %
  4. Vitamin B dan D
  5. Mineral
  6. Kelembaban (air) …10 %
  7. Serat (fiber) ………..15 %
  8. Bahan Bioaktif

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Trimakasih telah berkunjung ke supersimpel.blogspot.com.
Silakan tinggalkan komentar anda.. .